RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Hujan dengan intensitas tinggi mengakibatkan air sungai meluap hingga merobohkan jembatan di Desa Tenjolaya, Kec. Pasirjambu, Kabupaten Bandung. Kepala Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Kabupaten Bandung, Hendra Hidayat mengungkapkan, jembatan tersebut roboh pukul 15.30 WIB saat hujan deras mengguyur kawasan Bandung Selatan. “Kejadiannya sore jam 15.30 WIB, di aliran Sungai Ciwidey,” ujar …
Air Sungai Ciwidey Meluap, Jembatan di Pasirjambu Roboh Selengkapnya »
The post Air Sungai Ciwidey Meluap, Jembatan di Pasirjambu Roboh appeared first on Radar Bandung.